Timnas Indonesia U-19 selalu mengubah daftar susunan dalam empat pertandingan di Piala AFF U-19 2022, tapi kiper kenapa tak pernah diganti?
Timnas Indonesia U-19 selalu mengubah daftar susunan dalam empat pertandingan di Piala AFF U-19 2022. Namun, ada satu posisi yang nama pemainnya tak pernah digantikan oleh pelatih Timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong.
Kiper Cahya Supriadi selalu diandalkan Shin Tae-yong untuk mengawal gawang Timnas Indonesia U-19. Penampilannya tak begitu buruk lantaran Cahya berhasil mencatatkan 3 clean sheet dalam 4 pertandingan.Usai menghadapi Filipina dalam laga keempat Grup A, di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Jumat 8 Juli 2022, Shin Tae-yong menjeleaskan mengapa kiper tak masuk dalam daftar pemain yang dirotasi di Piala AFF U-19 2022.
"Untuk kiper memang posisi yang berbeda dengan posisi lain. Jadi, pastinya kami akan meminimalisir pergantian kiper selama satu turnamen," ujar Shin Tae-yong Shin Tae-yong juga menambahkan bahwa dirinya memang tak mau rotasi kiper karena keputusan itu sangat berkaitan dengan performa tim secara keseluruhan.
"Kiper berbeda. Penting menjaga performa selama turnamen jadi akan jarang sekali posisi kiper diganti," sambungnya.Cahya Supriadi terbukti memiliki peran vital di Timnas Indonesia U-19. Dia bahkan sempat terpilih sebagai pemain terbaik dalam pertandingan melawan Thailand, pada Rabu 6 Juli 2022, dengan setidaknya membuat lima penyelamatan penting.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Highlights Piala AFF U-19 2022: Laos U-19 2-0 Kamboja U-19 - Bola.netTimnas Laos U-19 berhasil menang tipis atas Kamboja U-19 di laga lanjutan Grup B Piala AFF U-19 2022 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis (07/07/2022).
Weiterlesen »
Highlights Piala AFF U-19 2022: Filipina U-19 1-5 Indonesia U-19 - Bola.netCuplikan pertandingan grup A Piala AFF U-19 antara Filipina U-19 vs Indonesia U-19
Weiterlesen »
Hasil Piala AFF U-19 2022: Benamkan Kamboja U-19, Laos Puncaki Klasemen Grup B!Tim nasional (timnas) Laos U-19 meraup poin sempurna usai mengalahkan Kamboja U-19. Tim nasional (timnas) Laos U-19 meraup poin sempurna usai mengalahkan Kamboja...
Weiterlesen »
Piala AFF U-19 2022 - Skenario Terbaik Agar Timnas U-19 Indonesia Tembus Semifinal - Bolasport.comSetelah ditahan imbang oleh Thailand, Timnas U-19 Indonesia memiliki tugas berat. Harus menang di dua sisa pertandingan.
Weiterlesen »
Jadwal Timnas Indonesia U-19 vs Filipina di Piala AFF U-19 2022Timnas Indonesia U-19 akan menjalani laga ketiga di ajang Piala AFF U-19 2022 melawan Filipina. Berikut ini merupakan jadwal bertanding Skuad Garuda Muda.
Weiterlesen »
Piala AFF U-19 2022: Timnas U-19 Masih Clean Sheet Usai 3 LagaTimnas Indonesia U-19 menunjukkan performa lini belakang yang sip di Piala AFF U-19 2022. Dalam tiga laga, Garuda Muda masih bersih dari kebobolan!
Weiterlesen »