Bagas/Fikri berhasil menyelamatkan tiga kali match point lawan dan lalu memborong lima poin beruntun untuk memenangkan pertandingan
Liputan6.com, Jakarta Ledakan pasangan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri di turnamen bulutangkis All England 2022 belum berakhir. Teranyar, ganda putra muda Indonesia ini berhasil menumbangkan Takuro Hoki/Yugo Kobayashi asal Jepang di babak perempat final.
"Kami berjuang habis-habisan di lapangan sampai selesai, walau ketinggalan terus poinnya tapi selalu berusaha untuk mengejar," ujar Fikri.Berita Video Highlights Indonesia Masters 2021, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Vs Muhammad Shohibul Fikri / Bagas Maulana pada Selasa "Rasanya senang, bangga, merinding. Kami seakan tidak percaya bisa sampai di semi final tapi perjuangan belum berakhir, masih ada besok. Harus fight lagi," tuturnya.3 dari 4 halamanSatu WakilKemenangan Bagas/Fikri ini juga menandakan Indonesia sudah punya satu wakil di final karena di babak empat besar mereka sudah ditunggu kompatriot Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Tembus Perempat Final All England 2022, Leo/Daniel dan Bagas/Fikri Tuai Pujian PelatihIndonesia menempatkan empat ganda putra di perempat final All England 2022, dua diantaranya pasangan muda Leo/Daniel dan Bagas/Fikri.
Weiterlesen »
Bagas/Fikri Bangga Bisa ke Perempat Final All England 2022Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri mengaku bangga bisa ke perempat final di All England 2022.
Weiterlesen »
All England 2022, 'Coach Naga Api' Apresiasi Pencapaian Leo/Daniel dan Fikri/BagasHerry Iman Pierngadi mengapresiasi pencapaian Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin dan Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana di All England 2022.
Weiterlesen »
Hajar Ganda Jepang, Fikri/Bagas Lolos ke Semifinal All England 2022Ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana berjumpa pasangan Jepang Takuro Hoki/Yugo Kobayashi dalam pertandingan perempatfinal All England 2022
Weiterlesen »