Berhari-hari Akun TNI AD Dibajak OTK, Netizen Gerah: Merebut Akun Tak Semudah Turunkan Baliho
Akun resmi Twitter TNI AD yang sudah terverifikasi alias centang biru dibajak orang tidak dikenal. Akun resmi itu diketahui sudah dibajak sejak berhari-hari lalu, tepatnya sejak tanggal 25 Agustus 2022.
Meskipun sudah berjalan dari akhir Agustus lalu, belum terlihat ada upaya pengembalian akun yang dilakukan TNI AD. Sebabnya, belum terlihat ada pembersihan pasca pembajakan pada 25 Agustus 2022. "Akun @tni_ad masih dikuasai musuh. Ternyata untuk merebut kembali akun tidak semudah menurunkan baliho,Merespons soal pembajakan akun resmi TNI AD, Kepala Dinas Penerangan TNI AD Brigjen Hamim Tohari mengatakan, TNI AD tengah dalam proses untuk meningkatkan keamanan.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Akun Twitter Resmi TNI AD Dibajak Hacker, Isinya Penuh dengan Penguin - Pikiran-Rakyat.comAkun resmi Twitter TNI AD, tni_ad diduga diretas hacker. Isinya penuh dengan NFT penguin yang lucu dan sudah sebulan.
Weiterlesen »
Akun Twitter Resmi TNI AD Diretas, Ramai Gambar PenguinPeretasan akun Twitter resmi TNI AD ini sudah berlangsung sejak sebulan yang lalu. TempoTekno
Weiterlesen »
Article headlineGELORA.CO - Akun Twitter resmi TNI Angkatan Darat , tni_ad dibajak orang tidak dikenal. Unggahan di akun Twitter tersebut kini dipenuhi de...
Weiterlesen »
TNI AD Berupaya Pulihkan Akun Twitter yang Diretas untuk Pasarkan NFT Pudgy PenguinsAkun TNI AD di Twitter telah diretas dan digunakan untuk memasarkan NFT Pudgy Penguins. TNI AD tengah berupaya memulihkan akun itu dengan menyerahkan surel TNI AD sesuai permintaan Twitter. Polhuk AdadiKompas
Weiterlesen »
Ini Cara Mengecek Penerima BSU Melalui HP Secara DaringSalah satu cara mengecek penerima BSU harus memiliki akun dan mengecek pemberitahuan di akun situs kemnaker
Weiterlesen »