Jalur Kereta Api di antara Stasiun Semarang Tawang-Alastua dan Kalibodri-Kaliwungu sudah mulai normal setelah sebelumnya terendam banjir.
Banjir di Stasiun Semarang Surut, Perjalanan KA Berangsur Normal/Foto: Dok. KAImenyampaikan bahwa pada pagi ini, Senin , jalur Kereta Api di antara Stasiun Semarang Tawang-Alastua dan Kalibodri-Kaliwungu sudah mulai normal setelah sebelumnya terendam banjir. Kini jalur tersebut sudah dapat dilalui perjalanan kereta api dengan kecepatan terbatas yaitu 20 km per jam.
Selain itu, Stasiun Semarang Tawang juga sudah berfungsi normal dan kembali melayani naik turun penumpang. VP Public Relations KAI, Joni Martinus mengatakan saat ini KAI terus melakukan perbaikan jalur rel KA sehingga berangsur-angsur kecepatan KA dapat ditingkatkan dan diharapkan segera dapat dilalui kembali dengan kecepatan normal serta kepadatan di lintas dapat terurai dan seluruh jadwal perjalanan kembali normal.
"KAI menyampaikan permohonan maaf yang sebesar-besarnya kepada seluruh pelanggan Kereta Api yang terganggu perjalanannya diakibatkan banjir yang terjadi sejak 31 Desember 2022 yang lalu," ujar Joni dalam keterangan tertulis, Senin .
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
KAI Alihkan 5 Kereta ke Jalur Selatan akibat Banjir di Stasiun Semarang Tawang, Ini DaftarnyaSebanyak lima kereta api akan dialihkan ke jalur selatan melalui Stasiun Solo Balapan dan Cirebon akibat banjir yang menggenangi Stasiun Semarang Tawang.
Weiterlesen »
PT KAI Alihkan Perjalanan Lewat Jalur SelatanPT Kereta Api Indonesia (Persero) mengalihkan perjalanan kereta api jarak jauh melewati jalur selatan yakni Stasiun Solo Balapan untuk melayani penumpang di Stasiun Semarang Tawang yang saat ini dialihkan ke Stasiun Semarang Poncol.
Weiterlesen »
Banjir Rendam Stasiun Tawang Semarang, Akibatnya Perjalanan Kereta Api TerhambatGenangan banjir di Stasiun Kereta Api Tawang Kota Semarang mencapai 70 cm merendam bagian parkir, loket, hingga ruang tunggu penumpang. Akibat banjir jadwal perjalanan kereta api mengalami penundaan. Para penumpang menunggu di ruang tunggu stasiun.
Weiterlesen »
Stasiun Tawang Semarang Banjir, Sejumlah Jadwal Kereta Ikut Terganggu - Pikiran-Rakyat.comStasiun Tawang di Semarang terdampak banjir bandang pada Sabtu, 31 Desember 2022, jadwal kereta ikut terganggu.
Weiterlesen »