Bareskrim Polri ambil alih penanganan kasus dugaan pelecehan dan penodongan senjata oleh Brigadir J dari Polda Metro Jaya.
Bisnis.com, JAKARTA - Bareskrim Polri mengambil alih penanganan kasus dugaan pelecehan dan penodongan senjata oleh Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J dari Polda Metro Jaya.
"Ya [ditarik] dijadikan satu agar efektif dan efisien dalam manajemen sidiknya," kata Dedi dikonfirmasi melalui pesan instan di Jakarta, Minggu . Dua laporan di antaranya adalah dugaan pelecehan dan penodongan senjata terhadap P, istri Kadiv Propam nonaktif Irjen Pol Ferdy Sambo yang awal mulanya ditangani oleh Polres Metro Jakarta Selatan, kemudian ditarik ke Polda Metro Jaya. Penarikan kasus ini diinformasikan pada Selasa .
Polri menyampaikan Brigadir J tewas baku tembak dengan Bharada Richard Eliezer, rekannya sesama ajudan Kadiv Propam.Dalam mengungkap kasus ini, Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo membentuk tim khusus yang beranggotakan internal dan eksternal Polri untuk mengungkap kasus secara objektif, transparan dan akuntabel.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Kasus Brigadir J Ditarik dari Polda Metro Jaya ke BareskrimBareskrim mengambil alih penanganan kasus dugaan pelecehan dan penodongan senjata oleh Brigadir J dari Polda Metro Jaya.
Weiterlesen »
Polri tarik kasus Brigadir J dari Polda Metro Jaya ke BareskrimBareskrim Polri mengambil alih penanganan kasus dugaan pelecehan dan penodongan senjata oleh Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J dari Polda ...
Weiterlesen »
Penyidikan Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Istri Ferdy Sambo Dilimpahkan ke Bareskrim Polri - Pikiran-Rakyat.comBerkas kasus dugaan pelecehan seksual yang dilakukan Brigadir J dicabut dari Polda Metro Jaya kini dilimpahkan ke Bareskrim Polri.
Weiterlesen »
Polri Tarik Kasus Brigadir J dari Polda Metro Jaya ke Bareskrim |Republika OnlinePolri bentuk tim khusus dari internal dan eksternal untuk kawal kasus Brigadir J
Weiterlesen »
Bareskrim Tarik Kembali Penanganan Kasus Kematian Brigadir J dari Polda Metro JayaLaporan polisi (LP) itu kini dijadikan satu dengan laporan dugaan pembunuhan berencana Brigadir J yang sejak awal ditangani oleh Bareskrim.\n
Weiterlesen »
Bareskrim Polri Ambil Alih Penanganan Kasus Berkaitan Tewasnya Brigadir J, Bharada E SaksiDua laporan polisi yang berkaitan dengan dugaan tindak pidana pada tewasnya Brigadir J ditangani oleh Bareskrim Polri.
Weiterlesen »