Dirut Pertamina minta QR code MyPertamina di print sebelum beli Pertalite
. Hal itu diyakini akan mencegah keributan terkait bahaya atau tidaknya menggunakan handphone di SPBU.
"QR Code itu di print saja, kemudian dilaminating di kaca mobil atau motor sehingga itu memudahkan, sehingga tidak ada lagi keributan-keributan penggunaan HP di SPBU, jadi hanya sekali saja untuk mendaftarkan nomor polisi," ungkap Nicke, Rabu .Dia mengatakan, setelah masyarakat memperoleh QR Code dan di pasang di kaca kendaraan untuk mempermudah verifikasi pembelian. Artinya, masyarakat tidak harus mengakses berkali-kali MyPertamina untuk menampilkan QR Code.
Menurut dia selama ini juga ada misinformasi di masyarakat terkait akses aplikasi MyPertamina untuk memperoleh BBM penugasan dan subsidi. Saat ini pembelian menggunakan MyPertamina masih dalam proses pendaftaran. "Sedikit misleading yang terjadi. Kami pahami edukasi terus kami lakukan. Sebetulnya apa yang dilakukan hari ini adalah masa pendaftaran, kendaraan-kendaraan mendaftar untuk mendapatkan QR code," kata Nicke.Berdasarkan laporan, BBM penugasan jenis Pertalite dan Solar Subsidi saat ini masih banyak dikonsumsi oleh masyarakat golongan menengah ke atas dengan komposisi hampir 60 persen terkaya menikmati hampir dari 80 persen dari total konsumsi BBM subsidi.
Bahkan, pemerintah saat ini sudah mengeluarkan subsidi energi hingga Rp520 triliun yang sebagian besar adalah BBM bersubsidi. Pengaturan pembelian BBM bersubsidi melalui MyPertamina dinilai menekan kuota agar tidak melebihi batas yang sudah ditetapkan pemerintah.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Beli Pertalite Tanpa HP, Dirut Pertamina: Print QR Code Tempel di KacaUntuk menghindari polemik HP di SPBU, Pertamina sarankan penggunaan QR Code dari MyPertamina di Print dan di tempel di Kaca mobil.
Weiterlesen »
Pembeli Pertalite Dibatasi, Konsumsi Bisa Susut 1,78 Juta KLPertamina memprediksi pembatasan Pertalite dengan daftar MyPertamina akan menyusutkan konsumsi Pertalite 1,78 juta KL
Weiterlesen »
Jangan Keliru! Cukup Daftar, Isi Pertalite Tak Perlu AplikasiPertamina menegaskan pendaftaran kendaraan sebagai pengguna Pertalite tidak perlu memakai aplikasi cukup dengan website MyPertamina
Weiterlesen »
Syarat Mutlak Beli Pertalite, Simak 8 Lokasi Daftar MyPertamina Offline di Kota Bandung - Pikiran-Rakyat.comSimak 8 lokasi daftar MyPertamina yang bisa dilakukan secara offline di Kota Bandung. Wajib dilakukan bila ingin beli BBM Pertalite.
Weiterlesen »
Bos Pertamina Blak-Blakan Harga BBM Dijual Jauh di Bawah Harga Pasar | Ekonomi - Bisnis.comDirut Pertamina Nicke Widyawati mengungkapkan harga keekonomian Jenis BBM Khusus Penugasan (JBKP) Pertalite telah menembus di angka Rp17.200 per liter.
Weiterlesen »
Bos Pertamina Dicecar Anggota DPR soal MyPertamina: Jangan Bikin Rakyat SulitDirektur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati dicecar habis-habisan Komisi VI DPR RI terkait penggunaan MyPertamina untuk membeli Pertalite dan Solar.
Weiterlesen »