BI beberapa kali telah menaikkan suku bunga acuan. Namun BCA menegaskan hingga saat ini masih menahan kenaikan bunga di banknya.
acuan hingga ke level 5,75% pada rapat dewan gubernur bulanan periode Januari 2023 ini. Kenaikan ini akan berpengaruh terhadap suku bunga di perbankan.
"BCA sejak BI menaikkan bunga pada Agustus, sampai sekarang baru menaikkan bunga deposito 0,1%," kata dia dalam konferensi pers, Kamis .Namun dia menegaskan bahwa bank akan melihat kondisi likuiditas untuk menyesuaikan bunga. Selama ini likuiditas masih cukup."Kita di BCA tunggu dulu. Kecuali kredit korporasi yang meminjam pakai JIBOR time deposit. Kalau bank naik, ya ikut naik," ujarnya.
Sepanjang 2022, BCA mencatat pemulihan permintaan kredit yang lebih besar dari tahun sebelumnya. Kredit korporasi naik 12,5% yoy mencapai Rp 322,2 triliun di Desember 2022, sedangkan kredit komersial dan UKM meningkat 10,1% yoy mencapai Rp 210,2 triliun.Sebagai hasil pelaksanaan dua kali expo di tahun 2022, penyaluran KPR baru mampu melampaui level pra-pandemi. Sejalan dengan pencapaian tersebut, KPR tumbuh 11,0% yoy menjadi Rp 108,3 triliun.
Pertumbuhan kredit BCA diikuti oleh perbaikan kualitas pinjaman. Rasio loan at risk turun ke 10,0% di tahun 2022, dibandingkan 14,6% di tahun 2021. Sementara itu, rasio kredit bermasalah tercatat sebesar 1,7% di 2022, turun dari 2,2% di tahun sebelumnya.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Naik Hampir 30 Persen, Laba Bank BCA Tembus Rp40,7 Triliun Sepanjang 2022 | merdeka.comSepanjang 2022, BCA juga mencatat pemulihan permintaan kredit yang lebih besar dari tahun sebelumnya. Kredit korporasi naik 12,5 persen (yoy) mencapai Rp322,2 triliun di Desember 2022, sedangkan kredit komersial dan UKM meningkat 10,1 persen (yoy) mencapai Rp210,2 triliun.
Weiterlesen »
Naik 29,6 Persen, Laba Bersih BCA 2022 Capai Rp 40,7 TriliunPresiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja mengatakan, profitabilitas ini dapat diraih karena ditopang oleh pertumbuhan kredit dan dana pihak ketiga.
Weiterlesen »
BI Rate Sudah Naik Jadi 5,75%, Bank Ogah Kepeleset Naikkan Bunga KreditBI telah menaikkan suku bunga acuan ke level 5,75%. Suku bunga ini akan memengaruhi besaran bunga di perbankan, namun tergantung likuiditas dan segmen kredit.
Weiterlesen »
Ongkos Naik Haji 2023 Naik 100 Persen, Calon Jamaah Nyatakan Mundurencana Pemerintah menaikan ongkos naik haji (ONH) yang ditanggung oleh jemaah di tahun 2023 ini, dirasa memberatkan para calon jemaah haji.
Weiterlesen »