Indeks Stoxx 600 di bursa Eropa ditutup turun 0,2%, dengan mayoritas sektor dan semua indeks utama berakhir di zona merah.
London, Beritasatu.com - Bursa Eropa pada perdagangan Selasa merosot meskipun pertumbuhan ekonomi zona euro lebih baik dari perkiraan.Bursa Eropa Melemah, Investor Fokus Pertemuan Fed Minggu Ini Saham sumber daya dasar mencatat kinerja terburuk pada Selasa, turun 1,2%. Sementara sektor makanan dan minuman menguat 0,9%. Saham perbankan ditutup naik 0,6% setelah kinerja UniCredit dan UBS mengalahkan perkiraan.
Data menunjukkan pertumbuhan ekonomi zona euro naik 0,1% pada kuartal terakhir tahun 2022 atau lebih baik dari perkiraan analis terkontraksi 0,1%, meskipun masih menunjukkan perlambatan dari pertumbuhan 0,3% di kuartal ketiga 2023. Data terpisah yang diterbitkan Selasa menunjukkan penurunan mengejutkan penjualan ritel Jerman Desember, terjadi menjelang keputusan kenaikan suku bunga Bank Sentral Eropa pada Kamis . Pasar memperkirakan kenaikan 50 basis poin pada pertemuan ini dan pertemuan berikutnya, tetapi ada ketidakpastian atas langkah selanjutnya.Bursa Eropa Menguat Setelah PDB AS di Atas Ekspektasi Pasar juga memperhatikan keputusan kebijakan moneter Federal Reserve Rabu.
Saham UniCredit naik 11% menyusul laporan keuntungan besar pada Selasa. Di sisi lain, produsen senjata Jerman Rheinmetall jatuh ke dasar turun 6,4% dan Philips tenggelam 5,8% karena perusahaan akan memangkas tenaga kerjanya sebesar 13%Sumber: CNBC
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
PSG Upayakan Transfer Winger Chelsea Hakim Ziyech Sebelum Bursa Januari Ditutup | Goal.com IndonesiaPSG berharap untuk menyelesaikan masalah kedalaman mereka di lini depan dengan merekrut Ziyech sebelum jendela Januari ditutup pada Selasa ini.
Weiterlesen »
Sebelum Bursa Transfer Januari 2023 Ditutup, Liverpool Ingin Ngerental Gelandang Untuk Setengah Musim - Bola.netRaksasa Premier League Liverpool dikabarkan memiliki ide untuk mendatangkan gelandang baru dengan status pinjaman pada Januari 2023 ini.
Weiterlesen »
Bursa Eropa Melemah, Investor Fokus Pertemuan Fed Minggu IniIndeks Stoxx 600 di bursa Eropa ditutup turun 0,2%, dengan sebagian besar sektor berada di wilayah negatif.
Weiterlesen »
Ramalan Zodiak BESOK Selasa, 31 Januari 2023, Untuk Aries, Taurus, Gemini: Suasana Hati Sedang Naik TurunBerikut ini merupakan ramalan zodiak untuk Aries, Taurus, dan Gemini pada tanggal 31 Januari 2023. Diketahui dalam hal cinta ketiga zodiak tersebut sedang....
Weiterlesen »
Gattuso Tinggalkan ValenciaMedia massa Spanyol mengungkapkan bahwa Gattuso frustasi dengan minimnya aktivitas Valencia di bursa transfer Januari.
Weiterlesen »
Bursa Transfer: Chelsea Siap Tebus Enzo Fernandez Rp 1,9 Triliun, Benfica Kritik The BluesChelsea dikabarkan hampir menyetujui kesepakatan untuk mendatangkan Enzo Fernandez dari Benfica pada bursa transfer Januari 2023.
Weiterlesen »