Buruh akan Demo Tolak Kenaikan Harga BBM Sebulan Penuh Sepanjang September
Sabtu, 10 September 2022 09:59Merdeka.com -
"Kenaikan harga BBM akan menurunkan daya beli masyarakat bawah. Secara bersamaan, Menaker sudah menyampaikan kenaikan upah 2023 menggunakan PP 36 yang notabene adalah aturan turunan dari omnibus law UU Cipta Kerja. Itu artinya, tidak akan ada lagi kenaikan upah," kata Said Iqbal dalam keterangannya, Sabtu .
Menurutnya, strategi yang akan dipakai Partai Buruh adalah dengan melakukan demo di berbagai daerah. Titik aksi di daerah adalah di kantor Gubernur, Bupati/Wali kota, atau DPRD.Demo ini yakni meminta Gubernur atau Bupati/Wali kota membuat surat rekomendasi penolakan kenaikan BBM kepada Presiden dan Pimpinan DPR RI.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di Pamekasan, Mahasiswa Bajak Truk Tangki PertaminaMahasiswa di Pamekasan, Jawa Timur, membajak truk tangki Pertamina dalam aksi demonstrasi menolak kenaikan harga BBM
Weiterlesen »
BEM Malang Raya Demo di DPRD Kota Malang, Tuntut Harga BBM Turun-Tolak BLTDemo BBM terjadi di DPRD Kota Malang. Berikut 6 tuntutan massa BEM dalam aksi tersebut. demobbm
Weiterlesen »
Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di Mataram Ricuh, 3 Orang Diamankan, 1 Bawa SajamAksi saling dorong antara polisi dan massa terjadi setiap hari di Mataram, bahkan tiga orang sempat diamankan demomahasiswa
Weiterlesen »
Demo Tolak BBM Naik Belum Usai, 12 September Buruh Kepung Balai KotaSaid Iqbal bahkan menyebutkan demo tolak kenaikan bbm akan terus berlangsung hingga Desember mendatang.
Weiterlesen »
Demo Tolak BBM di Medan, Mahasiswa Sandera Anggota Dewan dari Fraksi Nasdem dan PKSAksi sejumlah mahasiswa yang digelar di depan gedung DPRD Sumatera Utara (Sumut), Kamis (8/9), sempat memanas DemoMahasiswaMedan
Weiterlesen »