Terdapat beberapa fakta menarik dari sukses Maroko menyingkirkan Spanyol dalam 16 besar Piala Dunia 2022.
Doha, Beritasatu.com – Maroko lolos ke perempat final Piala Dunia 2022 setelah menyingkirkan Spanyol 3-0 lewat adu penalti pada babak 16 besar di Stadion Education City, Selasa malam WIB. Adu penalti digelar setelah kedua tim bermain imbang 0-0 hingga perpanjangan waktu.
Tiga gol Maroko dalam adu penalti dicetak Abdelhamid Sabiri, Hakim Ziyech, dan Achraf Hakimi. Satu-satunya pemain yang gagal mencetak gol adalah Badr Benoun. - Maroko adalah tim Afrika keempat yang mencapai perempat final turnamen Piala Dunia setelah Kamerun pada 1990, Senegal pada 2002, dan Ghana pada 2010.
- Maroko adalah negara Afrika pertama yang memenangkan adu penalti di Piala Dunia dan ini merupakan yang kedua yang diperebutkan oleh tim Afrika .Pahlawan Maroko Bono Ternyata Kiper Klub Spanyol - Spanyol menjadi negara pertama dalam sejarah Piala Dunia yang kalah dalam empat adu penalti, dan tim kedua yang tidak mencetak satu pun gol dalam pertandingan 16 besar Piala Dunia .
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Data dan Fakta Menarik 16 Besar Maroko vs Spanyol: Potensi Kejutan Atlas LionsData dan fakta Maroko vs Spanyol pada babak 16 besar Piala Dunia 2022 di Education City Stadium Doha.
Weiterlesen »
Piala Dunia 2022: 10 Fakta Menarik dari Kerberhasilan Timnas Maroko Menyingkirkan SpanyolKejutan besar terjadi di babak 16 besar Piala Dunia 2022. Timnas Spanyol dikalahkan Maroko lewat adu penalti.
Weiterlesen »
Maroko vs Spanyol di Piala Dunia 2022, Tim Singa Atlas akan Buat La Furia Roja KebingunganTimnas Maroko akan memulai pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2022 melawan Spanyol sebagai tim non-unggulan alias underdog.
Weiterlesen »