Kedekatan orang tua terhadap anak sangat dibutuhkan
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Pada Minggu Pimpinan Daerah Persaudaraan Muslimah Kota Malang menyelenggarakan webinar dengan tema Mengenal Self Harm Pada Anak. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangkaian peringatan Hari Ibu tanggal 22 Desember 2022. Narasumber yang dihadirkan dalam webinar ini adalah dr. Anna Purnamasari Sugijanti, Sp.KJ, seorang dokter psikiater pada rumah sakit jiwa Radjiman Wediodiningrat Lawang. Peserta yang hadir dalam kegiatan ini berjumlah 40 orang.
Baca Juga Dalam sambutannya Ketua PD Salimah Kota Malang, dr. Emie Prabawati menyampaikan bahwa tujuan dari webinar ini untuk memberikan pengetahuan terkait fenomena self harm yang terjadi pada anak. Dengan pengetahuan yang cukup diharapkan orang tua lebih peka terhadap kondisi kejiwaan anak dan mampu mencegah sedini mungkin fenomena self harm ini.
Anna Purnamasari menyampaikan bahwa self harm mengacu pada tindakan meracuni diri sendiri atau melukai diri sendiri yang dilakukan oleh seseorang terlepas dari motivasinya. Adapun motivasi primernya adalah untuk mengakhiri hidup, motivasi yang lainnya adalah menyakiti diri sendiri dan terkadang pelakunya tidak sadar karena adanya disosiatif dan gangguan mental organik. Cara yang digunakan yaitu dengan melukai diri sendiri maupun dengan meracuni diri sendiri.
Penanganan yang dapat dilakukan menurut Anna Purnamasari adalah dengan deteksi secara dini baik melalui luka yang ada, perubahan perilaku, maupun Riwayat self harm sebelumnya. Jika terdeteksi adanya self harm maka perlu dilakukan konsultasi pada ahlinya untuk meminimalisir risiko dan jika dibutuhkan perawatan khusus.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Momen Kedekatan Iwan Bule dengan 3 Pemain Naturalisasi Timnas IndonesiaTimnas Indonesia akan menghadapi Brunei Darussalam di laga kdua penyisihan Grup A Piala AFF 2022. Ketua Umum PSSI Iwan tampak akrab dengan 3 peman naturalisasi di pesawat
Weiterlesen »
Jadikan Ibundanya Role Model, Begini Potret Kedekatan Putri Candrawathi dan Trisha EungelicaTrisha Eungelica, anak dari pasanganPutri Candrawathi dan Ferdy Sambo jadi sorotan. Begini potret kedekatan Trisha Eungelica dan sang Ibunda Putri Candrawathi
Weiterlesen »
Mendag Zulhas Sebut Miliki Kedekatan Kultural dengan NUKetua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) ini juga mengaku sejak kecil hingga ia tumbuh dewasa banyak berguru kepada kiai-kiai NU di kampungnya, yakni di Lampung.
Weiterlesen »
Akankah Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti Berpacaran?Kabar kedekatan Jonathan Frizzy alias Ijonk dan Ririn Dwi Ariyanti kembali jadi perbincangan netizen.
Weiterlesen »
Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Secara Hybrid Dihadiri 2.180 OrangKegiatan ibadah di Gereja Katedral Jakarta dilakukan secara hybrid dengan menampung sekitar 2.180 orang jemaat melaksanakan ibadah secara langsung.
Weiterlesen »
Setelah 31 Tahun Mengembara, Claudio Ranieri Kembali Melatih CagliariClaudio Ranieri terkenal di Inggris karena membimbing Leicester City meraih gelar Liga Premier pada 2016.
Weiterlesen »