Gempa Guncang Jepang, 4 Tewas dan Ketinggian Tsunami Satu Meter
Bisnis.com, JAKARTA - Jumlah korban tewas gempa bumi berkekuatan 7,4 magnitudo yang melanda Jepang timur kemarin malam bertambah menjadi sedikitnya empat orang dan melukai lebih dari 100 lainnya serta memutus aliran listrik ke jutaan rumah.
Gempa terjadi di lepas pantai prefektur Fukushima timur Jepang, wilayah yang hancur akibat gempa dan tsunami kuat 11 tahun lalu yang mengakibatkan kehancuran pembangkit listrik tenaga nuklir. Peringatan tsunami dikeluarkan setelah gempa hari Rabu di prefektur pesisir Fukushima dan Miyagi, tetapi dicabut pada Kamis pagi dan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida kemudian mengatakan"tidak ada kelainan" yang terdeteksi di pembangkit nuklir mana pun di negara itu.Badan itu memperingatkan ketinggian tsunami mencapai hingga 1 meter di atas tingkat pasang surut normal, dengan gelombang awal mencapai pantai sekitar tengah malam waktu setempat .
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Dua Orang Tewas saat Gempa Guncang JepangDua orang tewas dalam gempa itu, satu di wilayah Fukushima dan yang kedua di Miyagi, menurut Badan Penanggulangan Kebakaran dan Bencana, dengan lebih dari 90 orang terluka di beberapa wilayah.
Weiterlesen »
Dua Orang Tewas dan 100 Luka-luka Saat Gempa Magnitude 7,3 Guncang JepangRibuan rumah tangga masih dalam kondisi tanpa listrik dan perusahaan-perusahaan bekerja untuk memeriksa kerusakan pada pagi setelah gempa dahsyat bermagnitudo 7,3
Weiterlesen »
Satu Orang Tewas, 88 Lainnya Terluka Akibat Gempat Magnitudo 7,3 Guncang JepangSatu orang tewas dan 88 orang lainnya terluka akibat guncangan gempa berkekuatan magnitudo 7,3 yang terjadi di wilayah perairan Perfektur Fukushima, Jepang.
Weiterlesen »
Gempa Magnitudo 7,3, Guncang Jepang, Peringatan Tsunami Dikeluarkan | Kabar24 - Bisnis.comBadan Meteorologi Jepang mengatakan gempa melanda lebih dari 35 mil di bawah laut di lepas pantai Fukushima.
Weiterlesen »
Gempa 7,3M Guncang Timur Laut Jepang, Peringatan Tsunami 1 Meter di Dua PrefekturGempa berkekuatan 7,3M di timur laut Jepang memicu peringatan tsunami di prefektur Miyagi dan Fukushima.
Weiterlesen »