Harga minyak mentah berjangka Brent turun 5,22 persen menjadi USD 101,07 per barel.
Liputan6.com, Jakarta Harga minyak berjangka jatuh pada perdagangan Rabu. Hal ini menyusul kenaikan stok minyak mentah AS dan setelah berita bahwa negara-negara konsumen besar juga akan melepaskan minyak dari cadangan mereka dalam hubungannya dengan Amerika Serikat untuk melawan kekhawatiran pasokan.
Pasar minyak mentah telah melalui minggu yang bergejolak, dengan harga melonjak di tengah kekhawatiran pasokan setelah invasi Rusia ke Ukraina dan sanksi bagi Moskow oleh Amerika Serikat dan sekutunya. * Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.
Usulan sanksi Uni Eropa , yang harus disetujui oleh 27 negara anggota blok itu, akan melarang pembelian batu bara Rusia dan mencegah kapal Rusia memasuki pelabuhan UE. Dikutip dari situs resmi Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM, Rabu . Kenaikan ICP periode Maret 2022 dipengaruhi terganggunya pasokan minyak mentah global seiring terjadinya konflik Rusia-Ukraina.
a. Potensi pengenaan sanksi negara-negara Barat atas ekspor minyak mentah Rusia berpotensi menambah defisit pasokan minyak mentah global di saat permintaan minyak mentah global mulai mengalami peningkatan.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Keran Dibuka, Harga Minyak Mentah Kembali TurunHarga minyak mentah berjangka turun setelah berita bahwa negara-negara konsumen besar akan melepaskan minyak dari cadangan masing-masing.
Weiterlesen »
Harga Minyak Turun Tertekan Menguatnya Dolar ASHARGA minyak turun pada akhir perdagangan yang fluktuatif pada Selasa atau Rabu pagi WIB (6/4), tertekan oleh kenaikan dolar AS.
Weiterlesen »
Harga Minyak Turun Lagi, Gara-gara Xi Jinping Nih...Harga minyak dunia turun lagi pada perdagangan pagi hari ini. Padahal kemarin harga si emas hitam sempat naik.
Weiterlesen »
Lockdown di Shanghai Tak Kunjung Longgar, Harga Minyak TurunHarga minyak turun dalam perdagangan yang bergejolak pada hari Selasa.
Weiterlesen »
Harga Pangan Diprediksi Turun, Ikappi: Antisipasi Fase Kedua Lonjakan Harga |Republika OnlineHingga hari ketiga kemarin, beberapa harga komoditas pangan masih terpantau tinggi
Weiterlesen »