Indonesia dan Swedia Bakal Kembangkan Bus Listrik Transjakarta TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia dan Swedia dilaporkan menjalin kerja sama untuk mengembangkan bus listrik. Kemitraan ini dilakukan untuk Tujuan Pembangunan Berkelanjutan hingga Agenda 2030.Hal itu disampaikan langsung oleh Duta Besar Swedia untuk Indonesia Marina Berg saat menghadiri acara Sweden-Indonesia Sustainability Partnership di Jakarta, Senin, 5 Desember 2022.
Bahkan kedua perwakilan negara telah menandatangani dokumen kerja sama.Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan Transjakarta Anang Rizkani Noor memastikan bahwa komitmen pengembangan elektrifikasi bus di Jakarta tertuang dalam dokumen awal pembuka kerja sama .Direktur Utama Transjakarta M Yana Aditya dan Head of Swedfund Project Accelerator Hakan Dahlfors telah membubuhi perjanjian itu dengan tanda tangan mereka. LOI ini langsung diserahkan ke Chief Executive Officer Business Sweden, Jan Larsson.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Pemerintah Swedia Berkomitmen Bantu Pengembangan Bus Listrik TransjakartaPemerintah Swedia berkomitmen membantu pengembangan bus listrik Transjakarta. Seluruh bus Transjakarta ditargetkan bertenaga listrik pada 2030.
Weiterlesen »
Perkuat Hubungan Bilateral, Swedia-Indonesia Gelar Sustainability Partnership Week 2022SISP Week 2022 diresmikan oleh Dubes Swedia untuk Indonesia Marina Berg, CEO Business Sweden Jan Larsson, dan Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita.
Weiterlesen »
Garuda Indonesia (GIAA) Beberkan Strategi Kejar LabaGaruda Indonesia (GIAA) bakal fokus mengejar profialbilitas untuk mendorong kinerja ke depan.
Weiterlesen »