Satu pekan perayaan Imlek, sejumlah perajin kue keranjang atau dodol cina di Desa Karang Asih, Cikarang Utara, Bekasi, Jawa Barat mulai kebanjiran pesanan.
Bekasi, Beritasatu.com - Satu pekan perayaan Imlek, sejumlah perajin kue keranjang atau dodol cina di Desa Karang Asih, Kecamatan Cikarang Utara, Bekasi, Jawa Barat mulai kebanjiran pesanan. Produksi kue keranjang bahkan mencapai satu ton per hari.
Aktifitas pembuatan kue keranjang atau dodol cina ini mulai penggilingan beras, hingga mengolah bahan adonan dari gula merah, tepung beras, dan santan kelapa. Advertisement Proses pengerjaan dodol cina ini masih secara tradisional. Para pengerajin mengandalkan kayu sebagai pembakaran saat mematangkan dodol cina. Pembakaran kayu untuk menjaga kualitas dan cita rasa hasil dodol cina yang telah dirintis sejak 15 tahun lalu.Vihara di Makassar Bersolek Jelang Perayaan Imlek 2023 Ester, pengerajin dodol cina mengatakan, dalam satu hari dodol cina buatannya mencapai satu ton. Jika dikemas, dodol cina itu sebanyak 1.000 buah untuk ukuran berat satu kilogram.
Sementara salah satu pembeli, Onkyu Oo mengatakan membeli dodol cina hingga lebih dari satu kuintal. Nantinya dodol cina ini untuk disantap pribadi, disajikan untuk tamu yang datang dan dibagikan ke tetangga. "Beli di sini sudah lama banget ya. Ini buat pribadi untuk saudara juga. Satu kuiintal lebih, tapi dari kemarin sudah di ambil, ini saya ambil sisanya 40 kilogram lagi. Tiap tahun beli di sini," ungkap Onkyu Oo.TAG: Imlek Kue Keranjang Dodol Cina Bekasi Perajin Kue Keranjang
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Jelang perayaan Imlek 2023, Pesanan Barongsai MeningkatPerayaan Tahun Baru Imlek identik dengan pementasan kesenian asal Tiongkok yakni Barongsai atau Liong yang biasa digelar di mal atau lapangan
Weiterlesen »
Jelang Tahun Baru Imlek 2023, Pengrajin Lampion di Malang Banjir PesananMenjelang perayaan Tahun Baru Imlek 2023 pengrajin lampion di Gang 5 Jalan Ir H Juanda, Kota Malang Jawa Timur kebanjiran pesanan.
Weiterlesen »
Kue Keranjang Lampion Yogyakarta: Pertahankan Resep Orangtua sejak 1960, Mulai Kebanjiran Pesanan Jelang ImlekSulisyowati menyatakan, pesanan Imlek tahun ini membludak dibandingkan saat pandemi Covid-19.
Weiterlesen »
Berkah Imlek, Perajin Kue Keranjang Kebanjiran PesananPerajin kue keranjang di Surabaya kebanjiran pesanan menjelang perayaan Imlek 2023, dengan kenaikan mencapai 100 persen.
Weiterlesen »
Perayaan Imlek di Depan Mata, Penjual Barongsai Mulai Banjir Pesanan!Setiap satu set barongsai dibanderol seharga Rp 2,5 juta. Sementara ...
Weiterlesen »
Perajin Lampion Imlek Sukoharjo Kewalahan Penuhi Pesanan Pemkot SoloPerajin lampion asal Sukoharjo kewalahan memenuhi pesanan lampion untuk perayaan Tahun Baru China 2023 yang berpusat di kawasan Pasar Gede, Solo.
Weiterlesen »