BLT Minyak Goreng merupakan kebijakan Presiden untuk mengurangi pengeluaran masyarakat di tengah kenaikan harga memasuki bulan Ramadan, termasuk kenaikan harga
JawaPos.com – Sekretaris Jendral Kementerian Sosial Harry Hikmat menyatakan, pemanfaatan bantuan langsung tunai minyak goreng selain untuk pembelian kebutuhan pokok, juga dapat digunakan hingga modal usaha.
Hal tersebut mengacu pada pernyataan Presiden Joko Widodo saat meluncurkan BLT minyak goreng di Pasar Angso Duo Jambi, Kamis , bahwa dia meminta BLT tersebut untuk keperluan yang bermanfaat, sebagai modal usaha atau membeli kebutuhan pokok, termasuk minyak goreng yang harganya sedang meningkat. “Perlu ditekankan juga bahwa pada prinsipnya pemerintah mengurangi beban pengeluaran masyarakat, ketika harga-harga kebutuhan pokok ada peningkatan. Sehingga pemanfaatannya itu tidak hanya terbatas untuk pembelian minyak goreng, tetapi bisa juga untuk kebutuhan pokok lain,” ujar Harry dalam media briefing secara virtual terkait BLT Minyak Goreng diikuti secara daring di Jakarta, Jumat, .
Baca juga:Penerima BLT Migor Jadi 23,15 Juta KPM, Sebelum Lebaran TersalurkanHarry juga mengatakan, Presiden juga menekankan tentang bagaimana pemanfaatan BLT minyak goreng tersebut pada para pedagang, yang memang mengonsumsi minyak goreng saat berada di di Pasar Angso Duo Jambi. “Sehingga ini salah satu solusi yang dikeluarkan oleh pemerintah agar masyarakat juga tetap bisa melanjutkan usahanya, tanpa terbebani yang diakibatkan kenaikan harga-harga atau kenaikan minyak goreng,” ujar Harry.Baca juga:Geram BBM dan Migor, Jokowi Sentil Sensitivitas Menteri Ekonominya 1 2
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Jokowi Minta BLT Minyak Goreng Disalurkan Sebelum LebaranPresiden Joko Widodo meminta agar bantuan sosial termasuk bantuan langsung tunai (BLT) minyak goreng segera disalurkan sebelum Lebaran.
Weiterlesen »
Jokowi Perintahkan BLT Minyak Goreng Cair Secepatnya Sebelum Lebaran'Rp 300.000 bagi rakyat itu pas mau Lebaran dapat itu rasanya betul, saya bisa merasakan betul itu senangnya kalau bisa memegang uang itu,' ucapnya.
Weiterlesen »
Presiden minta BLT minyak goreng dapat disalurkan pekan iniPresiden Joko Widodo meminta jajarannya untuk dapat menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) minyak goreng sebesar Rp300 ribu untuk tiga bulan, pada pekan ...
Weiterlesen »
BLT Minyak Goreng belum sampai MalangPantauan harga minyak goreng kemasan di pasar maupun toko kelontong berkisar Rp19 ribu-Rp23 ribu per liter.
Weiterlesen »
[POPULER NASIONAL] Pengumuman Cuti Bersama Lebaran 2022 | Pencairan BLT Minyak GorengPemerintah memutuskan cuti bersama Idul Fitri 1443 Hijriah jatuh pada 29 April dan 4-6 Mei 2022.
Weiterlesen »
Kunker ke Jambi, Jokowi Bakal Bagikan BLT Minyak Goreng sampai Tinjau Pabrik Pinang | merdeka.comJokowi akan melanjutkan perjalanan menuju Desa Pudak, Kecamatan Kumpeh Ulu, Kabupaten Muaro Jambi. Di sana, Jokowi diagendakan untuk melakukan peninjauan pabrik pinang sekaligus melepas ekspor komoditas pinang biji.
Weiterlesen »