Komisi disiplin (komdis) PSSI menghukum Arema FC terkait tragedi Kanjuruhan yang menewaskan 125 orang. Ada tiga sanksi untuk Arema FC. Berikut detailnya. via detik_jatim
"Pertama kepada Arema dan panitia pelaksana, keputusannya dilarang menyelenggarakan pertandingan dengan penonton dan harus dilaksanakan di tempat yang jauh dari homebase Malang, sekitar 250 km dari lokasi," ujar Ketua Komdis PSSI Erwin Tobing dalam jumpa pers di Malang, Selasa .Sanksi kedua, kata Erwin, Arema FC didenda Rp 250 juta. Dan sanksi ketiga adalah pengulangan terhadap pelanggaran akan dikenakan sanksi yang lebih berat.
Tragedi Kanjuruhan terjadi pada Sabtu . Usai pertandingan Arema FC vs Persebaya, suporter Arema FC masuk ke lapangan. Situasi itu membuat polisi menembakkan gas air mata. Reaksi itu pada akhirnya membuat banyak suporter tewas. Tercatat ada 125 orang tewas dalam kerusuhan tersebut.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
PSSI Tegaskan Sanksi Berat Menanti Arema FC Buntut Tragedi Kanjuruhan - Bolasport.comPSSI menegaskan bahwa sanksi berat bakal diberikan untuk Arema FC akibat dari kericuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang yang memakan ratusan korban jiwa.
Weiterlesen »
Jadi Korban dalam Tragedi Stadion Kanjuruhan, PSSI Pastikan Hukum Arema FCSekretaris Jenderal Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Yunus Nusi memastikan Arema Malang akan menerima sanksi berat buntut tragedi di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (1/10/2022) malam.
Weiterlesen »
Sejarah Stadion Kanjuruhan Malang, Saksi Bisu Tragedi yang Tewaskan 130 OrangIni perjalanan Stadion Kanjuruhan yang menemani Arema Malang dalam berlaga hingga terjadinya tragedi Kanjuruhan.
Weiterlesen »
Komisi X DPR: Tragedi Kanjuruhan Coreng Sepak Bola IndonesiaAndreas Pareira menilai tragedi Kanjuruhan, usai pertandingan antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan.
Weiterlesen »
Profil Stadion Kanjuruhan, Markas Arema yang Kini Jadi SorotanProfil Stadion Kanjuruhan, Markas Arema yang Kini Jadi Sorotan: Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang memiliki sejarah yang mewarnai perjalanan klub Arema FC dan persepakbolaan Indonesia, terutama dengan tragedi meninggalnya lebih dari 150 orang.
Weiterlesen »
Manajemen dan Pemain Arema Datangi Korban Tragedi Kanjuruhan MalangManajemen dan Pemain Arema Datangi Korban Tragedi Kanjuruhan Malang: Manajemen dan pemain Arema FC berencana mendatangi satu per satu korban tragedi Kanjuruhan pada Senin (3/10/2022). Kubu Singo Edan juga tidak mempermasalahkan sanksi yang bakal diterima…
Weiterlesen »