Sudah ada 355 ekor sapi di 17 kecamatan di Kabupaten Sragen yang terserang penyakit lumpy skin desease (LSD). DKP3 Sragen minta peternak sapi ikut program vaksinasi LSD dan PMK.
SOLOPOS.COM - Peta sebaran penyakit LSD yang dirilis DKP3 Sragen per Selasa . Dari 20 kecamatan, hanya tiga kecamatan yang masih bebas dari LSD. mulai merebak di Kabupaten Sragen. Penyakit ini diketahui telah menyebar di 17 dari 20 kecamatan di Kabupaten Sragen. Jumlah kasusnya mencapai 355 ekor per Selasa .
Kabid Kesehatan Hewan DKP3 Sragen, drh. Toto Sukarno, mengungkapkan penyakit LSD di Sragen kali pertama diketahui pada 14 Desember 2022 atau sekitar sebulan lalu di Desa Baleharjo. Toto langsung berkoordinasi dengan Balai Besar Veteriner Wates yang kebetulan sedang mengambil sampel di Boyolali. Sejak LSD muncul di Sukodono, kasus yang sama bermunculan di kecamatan lain, seperti Plupuh, Miri, Gemolong, Sumberlawang, lalu merembet ke Masaran, dan terakhir di Kalijambe. Jumlah kasus LSD terus bertambah tiap hari.
Untungnya, risiko kematian sapi yang terserang penyakit LSD sangat kecil, kurang dari 5%. Oleh karenanya, Toto mengimbau peternak tidak usah resah dengan maraknya penyakit LSD karena bisa disembuhkan. Dengan pengobatan intensif, bintul-bintul itu akan pecah dan sebulan kemudian sapi bisa pulih kembali.Toto mengakui pengobatan yang dilakukan DKP3 masih parsial belum secara massal. Pengobatan masih dilakukan berdasarkan laporan. DKP3 tidak memiliki alokasi anggaran khusus untuk penanganan LSD.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Penularan Penyakit LSD di Sragen Makin Parah, Ratusan Sapi TerinfeksiPenyakit lumpy skin disease (LSD) atau penyakit kulit berbenjol makin menyebar di wilayah Sragen, Jawa Tengah.
Weiterlesen »
Takut Terkena Lumpuh LSD, Peternak Sapi Sragen Lebih Memilih Jual Rugi |Republika OnlineBanyak peternak yang belum pulih dari dampak penyakit kuku dan mulut.
Weiterlesen »
Penyakit LSD pada Sapi Bikin Resah Warga Sragen, Pemkab Diminta Turun TanganDi tengah kasus penyakit mulut dan kaki (PMK) yang belum tuntas, para peternak sapi di Kabupaten Sragen masih dihadapkan pada penyakit lumpy skin disease (LSD), yakni penyakit kulit infeksius yang disebabkan virus.
Weiterlesen »
Puluhan Sapi Terjangkit Penyakit LSD, Menular ke Manusia?Penyakit lumpy skin disease (LSD) atau penyakit kulit berbenjol menjangkiti setidaknya 60 ekor sapi di Kabupaten Sragen, Jawa Tengah.
Weiterlesen »
115 Sapi di Kendal Terpapar Virus LSDRADARSEMARANG.ID, Kendal - Sebanyak 115 sapi di Kabupaten Kendal terpapar virus Lumpy Skin Disease (LSD). Kondisi itu membuat harga harga hewan ternak menjadi anjlok. Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Pandu Rapriat Rogojati mengatakan, data per Senin (16/1) ada 115 sapi terpapar positif virus LSD
Weiterlesen »
Vaksin LSD Baru Bisa ke Sapi Perah, Sapi Potong MenungguPenanganan Lumpy Skin Disease (LSD) telah dilakukan pemerintah dengan vaksinasi. Meski begitu, tak semua sapi yang dilakukan vaksinasi.
Weiterlesen »