Mendag Lutfi Klaim Harga Pangan Stabil, Apa Saja?
Bisnis.com, JAKARTA – Kementerian Perdagangan mengklaim bahwa harga pangan stabil untuk beberapa komoditas. Bahkan beberapa harga komoditas diklaim turun seperti, beras, gula, bawang putih, daging ayam, dan daging sapi.
“Kami juga terus memantau perkembangan harga dan ketersediaan barang kebutuhan pokok secara harian melalui sistem pasar kebutuhan pokok atau SP2KP dibandingkan dengan Lebaran lalu. Terpantau sejumlah harga komoditas tercatat stabil dan mengalami penurunan,” kata Lufti dalam Raker bersama Komisi VI DPR RI, Selasa .
“Diikuti juga oleh daging ayam turun 9,88 persen menjadi Rp37.400 per kilogram dari Rp41.500 per kilogram. Kemudian bawang putih turun 3,89 persen menjadi Rp32.100 per kilogram, gula pasir stabil di rata-rata Rp14.700 per kilogram,” tutur Lutfi.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Mendag Lutfi: Sesuai Target, Migor Curah Sudah Tersedia di 10 Ribu TitikPer 5 Juni 2022, Kementerian Perdagangan telah menerbitkan 251 persetujuan ekspor (PE) untuk minyak sawit mentah (CPO) dan produk turunannya.
Weiterlesen »
Mendag Lutfi: Maksimalkan Implementasi Persetujuan IA-CEPAMenteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengungkapkan bahwa Kementerian Perdagangan mendorong para pelaku usaha dan eksportir untuk memaksimalkan pemanfaatan implementasi Persetujuan Kemitraan Ekonomi Komprehensif Indonesia Australia (Indonesia-Australia-Comprehensive Economic Partnership Agreement/IA-CEPA).
Weiterlesen »
Luhut Akan Gunakan PeduliLindungi untuk Minyak Goreng, Lutfi: MemudahkanMenteri Perdagangan Muhammad Lutfi menanggapi wacana Luhut Binsar Panjaitan soal penggunaan aplikasi PeduliLindungi untuk distribusi minyak goreng curah.
Weiterlesen »
Minyak Goreng Curah Rakyat Rp14.000, Mendag: Ada di 10.000 Titik | Ekonomi - Bisnis.comKementerian Perdagangan mencatat telah ada lebih dari 10.000 pengecer minyak goreng curah dan jumlah ini akan terus ditingkatkan.
Weiterlesen »
Mendag Minta Tambahan Anggaran 2023 Rp 459 Miliar, Buat Apa Saja?Mendag mengatakan ada 10 bidang di bawah Kementerian Perdagangan yang membutuhkan tambahan anggaran 2023.
Weiterlesen »