Mutiara Baswedan dan Ali Saleh Alhuraiby Menikah, Mengulang Kisah Anies - Fery Farhati TempoMetro
TEMPO.CO, Jakarta - Putri sulung Gubernur Anies Baswedan, yaitu Mutiara Baswedan telah resmi menikah dengan lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Ali Saleh Alhuraiby pada Jumat pagi. 'Alhamdulillah Bapak Anies Baswedan telah menikahkan putri sulungnya. Prosesi akad nikah berjalan khusyuk dan khidmat penuh dengan nilai-nilai agama dan budaya,' kata Abdillah Rasyid Baswedan, adik Anies dalam keterangan tertulisnya, Jumat, 29 Juli 2022.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bersama istri, Fery Farhati, dalam acara pernikahan putrinya, Mutiara Annisa Baswedan dan Ali Saleh Alhuraiby di Ancol, Jakarta Utara, Jumat, 29 Juli 2022. Dok. Istimewa'Selain pakaian adat yang sama, kisah Tia dan Ali ini sama dengan kisah Bapak Anies Baswedan dan Ibu Fery Farhati, yaitu sama-sama dipertemukan di lampus,' terang Abdillah. Anies dan Fery adalah lulusan Universitas Gadjah Mada .
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Sah! Putri Anies Baswedan Resmi Menikah dengan Ali Saleh AlhuraibyAkad nikah putri Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Mutiara Annisa Baswedan dan Ali Saleh Alhuraiby berlangsung pagi ini. Keduanya pun sudah sah menikah. Selamat!
Weiterlesen »
Putri Sulung Anies Baswedan Resmi Menikah Hari Ini, Gubernur Jakarta Jadi Wali Nikah - Pikiran-Rakyat.comGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan secara sah menikahkan putri sulungnya Mutiara Annisa Baswedan dengan Ali Bin Saleh Alhuraiby hari ini.
Weiterlesen »
Article headlineGELORA.CO -Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tengah berbahagia. Putri satu-satunya, Mutiara Annisa Baswedan resmi dipersunting Ali Saleh ...
Weiterlesen »
Sah! Mutiara Annisa, Putri Anies Baswedan Dipersunting Ali AlhuraebiMutiara Annisa Baswedan dan Ali Saleh Alhuraebi Tia bertemu di Kampus Universitas Indonesia (UI). Tia di Fakultas Hukum, sedangkan Ali di Fakultas Kedokteran
Weiterlesen »
Tak Datang ke Nikahan Anak Anies, Ini Doa Sandi Buat Mutiara BaswedanMenteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno memberikan doa untuk pernikahan putri sulung Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Mutiara Baswedan.
Weiterlesen »