Pakai Penyangga Leher Usai Diperiksa, Polisi Pastikan Roy Suryo Sehat. Roy Suryo menjalani pemeriksaan sebagai tersangka di Polda Metro Jaya, Kamis (28/7) kemarin.
EKS Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo menjalani pemeriksaan sebagai tersangka terkait kasus penistaan agama buntut unggahan meme stupa Candi Borobudur yang wajahnya diedit mirip Presiden Joko Widodo.Saat meninggalkan Polda Metro Jaya, Roy menggunakan penyangga leher dan harus dituntun oleh istri dan penasihat hukum saat masuk ke dalam mobilnya.
"Sudah kita pastikan sehat, kan tensi sudah bagus. Kan waktu dimulai diperiksa apakah saudara dalam keadaan sehat jasmani dan rohani rohani. Bahkan sebelum diperiksa kemarin kita kasih kesempatan untuk melaksanakan salat juga makan siang. Baru setelah itu diperiksa," Zulpan, di Jakarta, Jumat . "Tentunya tugas penyidik adalah melengkapi berkas perkara ini dengan melengkapi keterangan yang lain yang masih dibutuhkan dalam rangka pemberkasan. Secepat mungkin kalau sudah lengkap tentunya akan kita limpahkan ke kejaksaan," ujarnya.
Kedua foto itu diunggah oleh akun Twitter @KRMTRoySuryo2. Dalam unggahan itu dia menuliskan narasi "mumpung akhir pekan, ringan2 saja Twit-nya. Sejalan dengan protes rencana kenaikan harga tiket naik ke Candi Borobudur ke 750 rb yg DITUNDA itu, banyak kreativitas netizen mengubah salah satu stupa terbuka yang ikonik di Borobudur itu, LUCU, he 3x ambyar".
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Tak Ditahan, Roy Suryo Pakai Penyangga Leher Medis Usai Diperiksa sebagai Tersangka Kasus Meme StupaRoy Suryo tampak mengenakan masker dan penyangga leher medis atau collar neck saat keluar gedung bersama kuasa hukum dan keluarganya.
Weiterlesen »
Roy Suryo Lunglai dan Pakai Penyangga Leher Usai 10 Jam Diperiksa sebagai TersangkaPolda Metro Jaya memutuskan tidak menahan Roy Suryo usai diperiksa sebagai tersangka kasus dugaan penistaan agama. Roy Suryo keluar dari pemeriksaan dengan kondisi lemah lunglai.
Weiterlesen »
Polda Metro Tegaskan Kondisi Roy Suryo Sehat Meski Pakai Penyangga LeherPolda Metro Tegaskan Kondisi Roy Suryo Sehat Meski Pakai Penyangga Leher: Respons polisi soal mantan Menpora Roy Suryo yang lunglai dan menggunakan penyanggah leher
Weiterlesen »