Jika sesuai rencana, akhir Oktober ini tiga Daerah Otonomi Baru (DOB) di Papua yaitu Papua Selatan, Papua Pegunungan dan Papua Tengah, akan segera memiliki penjabat gubernur Sejumlah pihak meminta agar figur yang dipilih netral secara politik.
Pedoman pertama dalam memilih penjabat gubernur di tiga provinsi baru di wilayah Papua adalah bahwa dia harus orang asli Papua, kata Direktur Yayasan Mitra Perempuan Papua, Anike Tance Hendrika Sabami. Anike meminta agar hak warga asli dapat terpenuhi dalam pemerintahan di tiga provinsi baru tersebut.
“Bagi saya penting, supaya penegakan konstitusi ini jelas, bahwa menghadirkan provinsi baru di tanah Papua secara khusus, di beberapa DOB baru itu, mesti mendorong orang asli Papua,” tambahnya. “Kerendahan hati pemimpin bersama rakyatnya, melihat situasi rakyat yang hari ini terpuruk, walaupun sudah ada otonomi khusus tapi statis selama 21 tahun. Kegagalan itu jangan terulang lagi,” ujarnya lagi.
“Jangan kita melihat orang yang berlatar belakang politisi ataukah birokrat. Tetapi bagi saya, kalau bisa kita melihat orang dari akademisi. Akademisi yang memahami persoalan Papua, baru kita taruh,” papar Nico kepada VOA.Jikapun harus memilih seorang birokrat, Nico mengingatkan bahwa rekam jejak kinerja dari birokrat tersebut harus menjadi pertimbangan utama. Kandidat tersebut juga harus terbukti bebas dari kepentingan politis.
Faktor netralitas juga dinilai penting sebelum penentuan gubernur tetap pada pilkada 2024 mendatang, tambah Nico. Penjabat harus mampu menjamin aspirasi rakyat Papua tersampaikan dengan baik tanpa menimbulkan konflik.Secara sosial dan budaya, Nico yang berasal dari Kabupaten Tambrauw menjamin rakyat Papua akan mudah menerima penjabat yang merupakan orang asli Papua dan dinilai netral. Sekali lagi dia menekankan, akademisi perguruan tinggi semestinya menjadi prioritas karena kapasitas mereka.
Mendagri menyampaikan itu dalam pelantikan tiga penjabat untuk tiga daerah, yaitu gubernur DKI Jakarta, penjabat bupati Kepulauan Yapen dan penjabat bupati Tolikara. Dua daerah terakhir adalah kabupaten yang ada di Papua.“Tolikara masuk bagian dari Papua Pegunungan, tolong untuk penjabat bupati Tolikara untuk bisa mendukung pembentukan provinsi baru ini, yang sebentar lagi, enggak lama lagi, sekitar tiga minggu lagi, mungkin segera kita resmikan,” tambah Tito.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Tokoh pemuda Papua harap adanya penjabat gubernur di PapuaKoordinator Cendekiawan Muda Papua Paulinus Ohee berharap adanya penjabat gubernur yang dapat melaksanakan roda pemerintahan di Provinsi ...
Weiterlesen »
Pemkot Jayapura Terima Kunker Perwakilan Wali Kota Vanimo Papua Nugini - Tribun-papua.comRobby mengatakan pada prinsipnya, Pemkot Jayapura menerima baik kerjasama yang telah terjalin, dalam sister city.
Weiterlesen »
Soroti Porsi Belanja Pendidikan di Tanah Papua, Filep Singgung Hak OAPSenator Filep Wamafma menyoroti penurunan anggaran pendidikan dalam rangka pelaksanaan Otsus Papua di Provinsi Papua dan Provinsi Papua Barat. pendidikan
Weiterlesen »
Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Anggota Polda Papua Jalani Tes UrineKegiatan tersebut diikuti oleh Wakapolda Papua Brigjen Pol Ramdani Hidayat, S.H, Pejabat Utama Polda Papua, seluruh Pamen dan perwakilan Bintara yang ditunjuk oleh Bid Propam Polda Papua secara acak.
Weiterlesen »
Pemprov Terima Pemghargaan Atas Capaian WTPAsisten Bidang Perekonomian dan Kesejateraan Rakyat Papua Muhammad Musa’ad menyampaikan, penerapan otonomi daerah dan desentralisasi fiskal membawa implikasi pada pelimpahan wewenang antara pusat dan daerah dalam berbagai bidang.
Weiterlesen »
Kuasa Hukum: Ketua KPK Firli Bahuri Bakal ke Papua Lihat Kondisi Lukas EnembeKuasa hukum Gubernur Papua Lukas Enembe, Stefanus Roy Rening, mengatakan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri akan ikut bersama tim dokter independen ke Jayapura, Papua, untuk melihat langsung kondisi kesehatan tersangka kasus dugaan suap gratifikasi itu.
Weiterlesen »