TransJakarta kini beroperasi dengan kapasitas hingga 100 persen.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Manajemen PT TransJakarta mewajibkan penumpang untuk menunjukan bukti telah divaksinasi COVID-19 minimal sampai dosis kedua sebelum menggunakan fasilitas TransJakarta pada penerapan aturan kapasitas 100 persen di masa PPKM Level 2.
"Sampai saat ini TransJakarta masih beroperasi dengan prokes yang ketat, baik di halte maupun di dalam bus. Seluruh pelanggan diwajibkan untuk menunjukkan bukti telah divaksinasi kepada petugas, baik melalui aplikasi PeduliLindungi, JAKI, atau menggunakan dokumen sertifikat yang sudah dicetak, atau secara digital melalui ponsel," kata Betris.
Baca Juga Betris menjelaskan, pelanggan juga diwajibkan mengenakan masker serta melakukan pengukuran suhu tubuh sebelum memasuki area gate halte TransJakarta. Penyesuaian kapasitas layanan, kata dia, akan melalui sosialisasi lebih dahulu, dari sebelumnya 70 persen menjadi normal 100 persen. "Meskipun kapasitasnya ditingkatkan menjadi 100 persen, tapi aspek keamanan dan kenyamanan pelanggan adalah prioritas utama bagi kami, terutama bagi masyarakat, pada PPKM level 2," katanya.
Menurut dia, TransJakarta hadir memberikan akses mobilitas yang dibutuhkan. Masyarakat tidak perlu khawatir tapi tetap mengikuti semua aturan untuk keamanan dan kenyamanan bersama. Betris menambahkan, dalam menyiapkan kapasitas penumpang 100 persen, Manajemen TransJakarta juga akan mencopot semua marka atau tanda jarak aman yang terpasang di lantai halte, di dalam bus, dan di bangku pelanggan. Sementara itu, jam operasional tidak mengalami perubahan, yakni mulai pukul 05.00 WIB hingga pukul 21.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Aturan Baru Diresmikan, Bus TransJakarta akan Angkut Penumpang 100 Persen Mulai Pekan Depan - Pikiran-Rakyat.comAturan baru siap diresmikan pemerintah, bus TransJakarta akan angkut penumpang 100 persen mulai Senin, 14 Maret 2022
Weiterlesen »
Jakarta PPKM Level 2, Kapasitas Penumpang TransJakarta 100 PersenSeluruh pelanggan diwajibkan untuk menunjukkan bukti telah melakukan vaksinasi covid-19 kepada petugas baik melalui aplikasi PeduliLindungi, JAKI atau menggunakan dokumen sertifikat yang sudah dicetak atau secara digital melalui ponsel.
Weiterlesen »
Jakarta PPKM Level 2, Transjakarta Beroperasi dengan Kapasitas 100%Transjakarta mulai beroperasi dengan kapasitas 100 persen seiring dengan penerapan PPKM level 2 di Jakarta. Selengkapnya: 👇 PPKM
Weiterlesen »
Menko PMK targetkan penyaluran bansos capai 100 persen akhir MaretMenteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menargetkan penyaluran bantuan sosial (bansos) terhadap keluarga ...
Weiterlesen »
Janji dan 100 Persen Kepercayaan Ducati pada Francesco Bagnaia - Bolasport.comManajer Tim Ducati, Davide Tardozzi, ikrarkan janji dan kepercayaannya pada pembalap MotoGP asal Italia, Francesco Bagnaia.
Weiterlesen »
Kasus Covid-19 Turun, UGM Kaji Penerapan Kuliah Tatap Muka 100%'Evaluasi untuk kemungkinan penerapan kuliah full luring kami lakukan pada saat ujian tengah semester yang akan dilaksanakan 2 minggu lagi,'
Weiterlesen »