Bupati Meranti, Muhammad Adil menuding Kemenkeu telah mengeruk keuntungan dari eksplorasi minyak di daerahnya.
TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Jenderal Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan Lucky Alfirman menyatakan transfer ke daerah bukan hanya berasal dari dana bagi hasil atau DBH. Pernyataan tersebut untuk menjawab protes Bupati Meranti Muhammad Adil yang menilai Kemenkeu telah mengeruk keuntungan dari eksplorasi minyak di daerahnya.Lucky menjelaskan, banyak kebijakan yang dilakukan Kemenkeu untuk daerah.
Enggak kalah ada juga subsidi BBM, listrik, dan pupuk, itu anggarannya ada di APBN,” tutur Lucky.Polemik Dana Bagi Hasil Kabupaten MerantiSebelumnya, Bupati Meranti Muhammad Adil mengeluarkan pernyataan dan menyebut pegawai Kemenkeu sebagai iblis atau setan. Adil menilai Kemenkeu telah mengeruk keuntungan dari eksploitasi minyak di daerah yang dia pimpin.Adil menyampaikan itu dalam rapat koordinasi Pengelolaan Pendapatan Belanja Daerah se-Indonesia di Pekanbaru.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Kasus DBH, Kemendagri akan Fasilitasi Pertemuan Bupati Meranti-Kemenkeu dan ESDM | merdeka.comPertemuan itu sendiri merupakan buntut dari Bupati Adil yang menyampaikan protesnya terkait jatah DBH kepada Kemenkeu pada pekan lalu dalam Rakornas Optimalisasi Pendapatan Daerah.
Weiterlesen »
Kemendagri akan Panggil Bupati Meranti Terkait Protes Jatah DBH |Republika OnlineBupati Meranti protes karena jatah dana bagi hasil migas yang dinilai tak adil.
Weiterlesen »
Di Tengah Protes soal DBH, Bupati Meranti Disentil Irit BelanjaSetelah Bupati Meranti menyebut Kemenkeu berisi setan karena pembagian DBH migas tak sesuai, pemerintah menyinggung realisasi belanja daerah Meranti pun masih rendah.
Weiterlesen »
Bupati Meranti Ribut Setoran DBH, Menteri ESDM Bersuara soal Lifting MigasMenteri ESDM angkat bicara terkait tren lifting migas Blok KKS Malacca Strait di Kepulauan Meranti, menanggapi polemik protes Bupati Meranti soal DBH migas.
Weiterlesen »
VIDEO: Teguran Mendagri ke Bupati Meranti Usai Serang Kemenkeu dengan Kata Kasar | merdeka.comTeguran diberikan lantaran pernyataan Adil pada Rakornas Pengelolaan Pendapatan dan Belanja Daerah di Pekanbaru dinilai menimbulkan kegaduhan.
Weiterlesen »