Sidang Tahunan MPR, Bamsoet Puji Misi Perdamaian Jokowi ke Ukraina-Rusia
"Misi perdamaian Presiden, dengan mengunjungi Ukraina dan Rusia beberapa waktu yang lalu, patut kita berikan apresiasi yang setinggi-tingginya. Perang dengan alasan apa pun, selalu membawa petaka, kehancuran, dan kesengsaraan. Menghancurkan peradaban, yang telah dibangun berabad-abad lamanya. Membawa krisis kemanusiaan, krisis ekonomi, krisis pangan, dan krisis energi," jelas dia.
Warga Ukraina kini merupakan kelompok pengungsi kedua terbesar di dunia setelah pengungsi Suriah yang jumlahnya mencapai 6,8 juta. Perang antara Rusia dan Ukraina, juga telah menyebabkan sekitar 7,1 juta warga Ukraina terpaksa kehilangan tempat tinggal mereka di negaranya. Jumlah tersebut, sambungnya, merupakan jumlah populasi terbesar di dunia yang harus kehilangan tempat tinggal akibat konflik yang melanda. Perang di Ukraina telah memicu krisis pengungsi dan krisis kemanusiaan yang tumbuh paling cepat.
"Presiden Jokowi mengingatkan bahwa ancaman krisis global kini ada di depan mata. Saat ini, sekitar 320 juta penduduk dunia berada dalam kondisi kelaparan akut," katanya.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Sidang Tahunan MPR, Bamsoet Bikin Pantun Pohon Beringin dan Capres | merdeka.comKetua MPR Bambang Soesatyo membuka sidang tahunan MPR/DPR/DPD pada Selasa (16/8). Dalam pidatonya, Bamsoet menyampaikan sejumlah hal. Termasuk tentang Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN).
Weiterlesen »
Bamsoet Akan Sampaikan Urgensi PPHN pada Sidang Tahunan MPRKetua MPR Bambang Soesatyo atau disapa Bamsoet akan menyampaikan urgensi Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN) pada sidang tahunan MPR.
Weiterlesen »
Link Streaming Pidato Kenegaraan Presiden Jokowi 16 Agustus 2022Berikut ini terdapat link streaming pidato kenegaraan Presiden Jokowi dalam Sidang Tahunan MPR RI, Selasa, 16 Agustus 2022 menjelang HUT ke-77 RI.
Weiterlesen »
Jokowi Tiba di Sidang Tahunan MPR, Pakai Baju Adat Apa?Presiden Jokowi tiba di gedung DPR/MPR menjelang sidang tahunan. Jokowi mengenakan baju adat. Simak pantauannya!
Weiterlesen »
Tokoh dan Pejabat Mulai Hadiri Sidang Tahunan MPRSidang tahunan MPR digelar pada hari ini. Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Maruf Amin juga sudah tampak hadir.
Weiterlesen »
Ini Makna Baju Paksian Bangka Belitung yang Dipakai Jokowi di DPRPresiden Jokowi dan Ibu negara Iriana Joko Widodo menghadiri sidang tahunan MPR RI bersama DPR RI, DPD RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (16/8).
Weiterlesen »