Anggota Komisi III DPR dari Fraksi PDIP, Arteria Dahlan buka suara terkait nama calon pengganti Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo.
Diketahui, sempat beredar nama perwira tinggi Polri yang disebut akan menggantikan Ferdy Sambo sebagai Kadiv Propam seperti Wakapolda Metro Jaya, Brigjen Hendro Pandowo; Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim, Brigjen Andi Rian Djajadi; atau Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri, Brigjen Ahmad Ramadhan.
“Saya tidak mau sebutkan nama. Tidak masalah Mas Hendro, Mas Andi Rian, Mas Ahmad Ramadhan, bahkan beberapa nama yang lain yang layak untuk dihadirkan,” jelas Arteria Dahlan, Senin . Menurut Arteria Dahlan, sosok pengganti Kadiv Propam itu merupakan wilayahnya Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Untuk itu, Arteria menyerahkan sepenuhnya kepada Kapolri untuk menentukan pilihannya sesuai dengan kebutuhan dan kondisi objektif Polri saat ini.“Polri punya banyak aset-aset terbaiknya yang bisa menempati posisi tersebut.
Diketahui, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menonaktifkan Irjen Ferdy Sambo untuk sementara dari jabatan kepala Divisi Propam Polri pada Senin, 18 Juli 2022. Penonaktifan ini bertujuan agar proses penyelidikan kasus baku tembak antara Brigadir J dengan Bharada E dapat berjalan objektif dan transparan.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Kasus Penembakan Brigadir J, Polri Beri Pendampingan Psikologi ke Istri Irjen Ferdy SamboPolri menyatakan pihaknya memberikan pendampingan psikologi kepada istri Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo, PC pasca peristiwa penembakan Brigadir J oleh Bharada E....
Weiterlesen »
Keluarga Brigadir J Duga Ada Jejak Pidana di Mobil Irjen Ferdy SamboKeluarga Brigadir J Duga Ada Jejak Pidana di Mobil Irjen Ferdy Sambo TempoNasional
Weiterlesen »
Terkuak Sosok Pembawa Jenazah Brigadir J dari Rumah Irjen Ferdy SamboPeristiwa baku tembak antara Brigadir J dengan Bharada RE (E) di rumah Kepala Divisi Propam Polri, Irjen Ferdy Sambo masih jadi sorotan publik.
Weiterlesen »
Keluarga Brigadir Yoshua Minta Irjen Ferdy Sambo Dinonaktifkan'Termasuk kepada Bapak Kapolri untuk supaya sementara menonaktifkan Kadiv Propam Polri atas nama Ferdy Sambo,' kata Kamarudin Simanjuntak.
Weiterlesen »