Sri Lanka masih tak punya cukup bahan bakar untuk guru dan siswa berangkat sekolah
REPUBLIKA.CO.ID, KOLOMBO -- Sri Lanka memperpanjang penutupan sekolah selama satu pekan, Ahad . Negara ini masih tidak memiliki cukup bahan bakar yang bisa digunakan oleh guru dan orang tua untuk membawa anak-anak ke ruang kelas.
Baca Juga "Mencari uang adalah sebuah tantangan. Ini tantangan besar," kata Menteri Tenaga dan Energi Kanchana Wijesekera. Beberapa pengiriman bahan bakar lainnya sedang dalam proses. Namun Wijesekera mengatakan, pihak berwenang sedang berjuang untuk menemukan 587 juta dolar AS untuk membayar bahan bakar. Dia membeberkan bahwa Sri Lanka berutang sekitar 800 juta dolar AS kepada tujuh pemasok bahan bakar.
Stok yang tersedia hanya cukup untuk beberapa hari dan hanya akan disediakan untuk layanan penting, termasuk pekerja kesehatan dan pelabuhan, transportasi umum, dan distribusi makanan. Pihak berwenang juga mengumumkan pemadaman listrik di seluruh negeri hingga tiga jam sehari mulai Senin . Mereka tidak dapat memasok bahan bakar yang cukup ke pembangkit listrik.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Sri Lanka Bangkrut Tapi Putuskan Beri Sumbangan 6 Juta Dosis Vaksin Pfizer ke Myanmar - Tribunnews.comSri Lanka memutuskan untuk menyumbangkan 6 juta dosis vaksin virus corona (Covid-19) Pfizer ke Myanmar meski negaranya dalam keadaan bangkrut.
Weiterlesen »
Sudah Kronis, Sri Lanka Sampai Tak Mampu Beli BBMSri Lanka sedang berjuang untuk mengumpulkan US$ 587 juta untuk membayar pengiriman bahan bakar.
Weiterlesen »
UPDATE Sri Lanka Bangkrut: Cadangan BBM Tersisa Kurang dari Sehari!Sri Lanka bangkrut dan hampir lumpuh karena cadangan BBM yang dimiliki terus menyusut. Kini bahkan disebut tersisa kurang dari satu hari.
Weiterlesen »
Kasihan Sri Lanka, Stok BBM-nya untuk Satu Hari Pun KurangStok bensin di Sri Lanka hanya sekitar 4.000 ton, itu untuk konsumsi kurang dari satu hari. Stok bahan bakar minyak (BBM) yang dimiliki Sri Lanka saat ini hanya...
Weiterlesen »