Aliansi buruh melakukan aksi demonstran di depan Kantor Gubernur Jawa Tengah (Jateng), pada Rabu (7/12/2022) menuntut kenaikan Upah Minimum Kabupaten/Kota
Koordinator DPP Federasi Serikat Pekerja Indonesia Perjuangan-Kongres Aliansi Serikat Buruh Indonesia , Karmanto mengatakan, sesuai dengan Permenaker Nomor 18 tahun 2022 Tentang Pengupahan pihaknya mengusulkan kenaikan UMK sebesar 10 persen. Penetapan UMK dikabarkan akan diumumkan pada hari ini oleh Gubernur Jateng,"Kami datang untuk mengawal apa yang menjadi usulan yaitu sesuai dengan Permenaker Nomor 18 Tahun 2022 dimana kenaikan dibatasi 10 persen.
"Untuk tahun ini kami harap karena ada regulasi baru dari Kementerian UMK di 35 Kabupaten/Kota di Jawa Tengah naik dengan besaran 10 persen," lanjutnya. Karmanto mengaku, daripada menggunakan PP Nomor 36 Tahun 2021, penggunaan Permenaker Nomor 18 Tahun 2022 lebih tepat dalam menetapkan upah buruh. Kenaikan UMK sangat menyejahterakan buruh di tengah kenaikan harga BBM dan kebutuhan pokok lainnya.
"Harga BBM memicu kenaikan harga dan kebutuhan pokok lainnya. Sehingga hal tersebut sangat memberatkan buruh. Kami berharap tuntutan kami bisa dipenuhi," jelasnya. Terpisah, Kepala Bidang Pelatihan dan Produktivitas Disnakertrans Jateng, Masduqi mengatakan, UMK akan diumumkan oleh Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo bersama Disnakertrans Jateng pada hari ini. Acara pengumumannya akan dilakukan di Kabupaten Pati.Berita Terkait :
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Tuntut UMK 10%, Buruh dari 35 Kabupaten/Kota Serbu Kantor Gubernur JatengDemo buruh Jateng yang tergabung dalam FSPIP Kasbi mewarnai saat-saat menjelang pengumuman penetapan UMK Jateng 2023.
Weiterlesen »
Jelang Penetapan UMK 2023, Ratusan Buruh Jatim Demo Kantor GubernurBeritaJatim Jelang Penetapan UMK 2023, Ratusan Buruh Jatim Demo Kantor Gubernur demoburuh umkjatim
Weiterlesen »
Demo Hari Kedua Buruh Banten Blokade Jalan, Bisa Sampai MalamRibuan buruh Banten kepung kantor gubernur menunggu surat keputusan (SK) kenaikan UMK.
Weiterlesen »
Bawa Harum Nama Daerah, Wing Chun Jateng Mengharap Perhatian GubernurAtlet wing chun asal Jawa Tengah (Jateng) baru saja menorehkan prestasi membanggakan dengan merebut dua medali emas dan dua perunggu dalam kejuaraan nasional.
Weiterlesen »
Gubernur Jateng Ajak Warga Berwisata di Dalam Negeri saat Libur NataruGubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo mengajak masyarakat di seluruh Indonesia untuk melakukan wisata dalam negeri saat libur natal dan tahun baru.
Weiterlesen »
Jurnalis Tutup Pintu DPRA dan Kantor Gubernur Aceh dengan Papan Penolakan RKUHP | merdeka.comAliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Banda Aceh mengirim papan spanduk ke kantor Gubernur Aceh dan Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), sebagai bentuk penolakan terhadap pengesahan Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) yang disahkan DPR RI hari ini, Selasa (6/12).
Weiterlesen »