Usai El Clasico, Carlo Ancelotti Yakin Karim Benzema Menang Penghargaan Ballon d'Or TempoSport
TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, memberikan pujian kepada para pemainn setelah memetik kemenangan 3-1 atas Barcelona pada laga bertajuk El Clasico Liga Spanyol di Santiago Bernabeu pada Ahad, 16 Oktober 2022. Los Merengues meraih tiga poin lewat gol yang diciptakan Karim Benzema, Federico Valverde, dan penalti Rodrygo Goes.Dengan hasil ini pula, Real Madrid berhasil merebut puncak klasemen sementara.
Pada kesempatan ini pula, Carlo Ancelotti menyatakan bahwa tidak ada rencana khusus sebelum pertandingan untuk menjinakkan mesin gol Barcelona, Robert lewandowski. 'Kami tidak memiliki rencana khusus untuk Robert Lewandowski. Saya hanya meminta Aurelien Tchouameni untuk menjaga pergerakan Pedri,' kata dia.Real Madrid ke puncak klasemen Liga SpanyolDalam pertandingan tersebut, Los Blancos mampu mengendalikan pertandingan meski Barca punya penguasaan bola lebih banyak.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Luis Milla yang Berstatus Pelatih Persib Prediksi Real Madrid Unggul atas Barcelona - Bolasport.com'Real Madrid punya peluang yang lebih besar untuk meraih kemenangan (atas Barcelon),' ucap Luis Milla soal laga El Clasico di Liga Spanyol 2022-2023 pekan ini.
Weiterlesen »
Jumpa Real Madrid Di El Clasico, Pelatih Barcelona Xavi Akui 'Horny' | Goal.com IndonesiaXavi telah melupakan kegagalan di Liga Champions dan mengaku sangat bergairah jelang menghadapi Real Madrid di El Clasico 😏 Selengkapnya RealMadrid Barcelona elclasico horario
Weiterlesen »
Real Madrid vs Barcelona, Carlo Ancelotti Ingin Los Blancos Tampil Tanpa Cela - Bola.netManajer Real Madrid, Carlo Ancelotti meminta timnya untuk mempersiapkan diri dengan baik jelang melawan Barcelona.
Weiterlesen »
Carlo Ancelotti: Real Madrid Blunder Besar Jika Remehkan Barcelona - Bola.netCarlo Ancelotti mewanti-wanti timnya untuk tidak meremehkan Barcelona yang bakal jadi lawan mereka pada nanti malam.
Weiterlesen »
Real Madrid vs Barcelona, Carlo Ancelotti Ogah Tiru Filosofi BlaugranaDuel Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol 2022.2023 bakal tersaji di Santiago Bernabeu. Carlo Ancelotti menyatakan tidak akan meniru filosofi lawan. Laga El...
Weiterlesen »