Perwakilan dari tujuh partai politik (parpol) melakukan pertemuan untuk menyatakan sikap penolakan terhadap wacana sistem proporsional tertutup
Dalam pertemuan yang dilaksanakan di Hotel Dharmawangsa, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, tersebut, hadir sejumlah elit parpol.di lokasi, para elite yang hadir di antaranya Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan, Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar.
Selanjutnya, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono , Presiden PKS Ahmad Syaikhu, Wakil Ketua Umum PPP Amir Uskara, Sekjen Partai NasDem Johnny G Plate dan Wakil Ketua Umum Partai NasDem Ahmad Ali. Sementara itu, elite Partai Gerindra belum terlihat di lokasi, dan PDIP memang tidak dijadwalkan hadir karena partai tersebut mendorong sistem proporsional tertutup di Pemilu 2024.Sebelum pertemuan, Waketum Partai NasDem Ahmad Ali menyebutkan, pertemuan ini membahas pernyataan Ketua KPU tentang proporsional tertutup."Harusnya menolak.
"Saya pikir begini, kita kan masing-masing partai memiliki kedaulatan itu. Pak Jokowi pastinya memahami semua pertemuan partai hari ini menyangkut kepentingan parpol itu sendiri.”Sebelumnya, Ketua KPU Hasyim Asy'ari menyebut ada kemungkinan Pemilu 2024 menggunakan sistem proporsional tertutup.Sistem pemilu proporsional tertutup memungkinkan pemilih dalam pemilu legislatif hanya memilih partai, dan bukan calon legislatif.
Sistem itu berbeda dengan proporsional terbuka yang saat ini berlaku, di mana masyarakat bisa memilih para kandidat calon legislatif.
Deutschland Neuesten Nachrichten, Deutschland Schlagzeilen
Similar News:Sie können auch ähnliche Nachrichten wie diese lesen, die wir aus anderen Nachrichtenquellen gesammelt haben.
Mardani: Saya Berdoa PKS Segera Deklarasi Dukungan untuk AniesMardani: Saya Berdoa PKS Segera Deklarasi Dukungan untuk Anies. Keterbukaan parpol dalam mengusung capres merupakan bentuk etika komunikasi politik parpol kepada publik.
Weiterlesen »
38 Tahun di Angkasa, Satelit Tua NASA Diprediksi Segera Jatuh ke Bumi - JawaPos.comJatuhnya satelit tersebut lantaran benda ruang angkasa itu sudah tidak lagi berfungsi alias sudah mati.
Weiterlesen »
Tanda Tanya Sandiaga Absen saat Prabowo Resmikan Badan Pemenangan PresidenSandiaga Uno lagi-lagi tidak hadir dalam agenda penting partai. Tercatat sudah dua kali Sandiaga tidak hadir dalam agenda partai yang dihadiri Prabowo Subianto.
Weiterlesen »
Nasdem Minta Minta MK Libatkan Parpol dalam Memutus Sistem PemiluSekretaris Fraksi Partai Nasdem DPR RI meminta Mahkamah Konstitusi (MK) melibatkan partai politik dalam judicial review UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu.
Weiterlesen »
PDIP Disebut Tak Seperti Partai Lain yang Rekrut Kader Berbasis Popularitas dan ArtisPDIP dianggap memiliki banyak keunggulan yang tidak dimiliki parpol peserta Pemilu 2024 lain di Indonesia.
Weiterlesen »
Soal Gugatan Sistem Pemilu di MK, PKS: Kalau Ada Keputusan Semoga Berlaku di 2029 |Republika OnlinePKS mengingatkan proporsional tertutup berpotensi memindahkan oligarki ke parpol.
Weiterlesen »